Pupuk mikro-makro adalah jenis pupuk yang mengandung unsur hara esensial yang dibutuhkan tanaman dalam dua kategori utama: unsur hara makro (P2O5, MgO, N) dan unsur hara mikro (Zn, Cu, B). Kedua jenis unsur hara ini diperlukan untuk mendukung pertumbuhan tanaman tetapi dalam jumlah yang berbeda, serta berperan penting dalam mendukung pertumbuhan dan perkembangan tanaman terutama pada fase awal pertumbuhan.
Kandungan : Fosfat (P) Tinggi, dilengkapi dengan unsur hara mikro (Mg, N, Cu, B, Zn) dan seringkali bersifat organik/alami.
Fokus Utama : Merangsang Pertumbuhan Akar
Manfaat :
Kelebihan : Ideal sebagai pupuk dasar untuk fase awal pertumbuhan dan perbaikan tanah, berfokus pada kekuatan akar dan pembentukan hasil.